Kamis, 28 Desember 2017

MEMBUAT FIREWALL MEMBLOK AKSES INTERNET DARI 1 IP ADDRESS CLIENT

ASSALAMUALAIKUM WR.WB

Hai guys kali ini saya akan sharing tentang cara membuat firewall membuat akses internet dari ip address client.langsung aja yuk kita simak.



A. PENGERTIAN

Firewall diposisika antara jaringan lokal dan jaringan publik,bertujuan melindungi komputer dari serangan, Dan secara efektif mengontrol koneksi data menuju dari,dan melalui router.

B. LATAR BELAKANG

Latar belakang saya adalah saya ingin mengetahui tentang cara drop ip client dan firewall

C. TUJUAN

Tujuan saya mengkonfigurasi firewall tentang drop ip client adalah untuk mengecek apakah materi yang saya baca dapat saya aplikasikan apa tidak.

D. JANGKA WAKTU
Jangka waktu saya mengkonfigurasi drop IP adalah kurang lebih 30 menit karena saya ulang ulang sampai bisa ip yang saya drop tidak bisa dibuat untuk internet.



E. ALAT DAN BAHAN
- Laptop / PC
- mikrotik
- kabel UTP 2
- koneksi internet
- jaringan listrik


F. LANGKAH KERJA
1. pastikan sudah mengkonfigurasi Hostpot terlebuh dahulu pada mikrotik yang dipakai
2. masuk ke menu IP>Firewall>File Rules>Tambah( + )>General. keterangan pada saat pemilihan in. interface pilih interface yang tadi dibuat interface hostpot.

3. kemudian masuk ke bagian action pilih drop kemudian Apply dan ok

4. kemudian cek pada file rules apakah sudah masuk apa belum yang kita tambah tadi

5. kemudian reboot winbox untuk menjalankan firewall yang kita buat drop tadi.
dan selesai
G. KESIMPULAN
Kesimpulan saya dalam konfigurasi drop IP Client ini adalah ternyata benar jika IP Client di Drop maka sudah tidak bisa internetan walaupun masih connect.
H. REFERENSI
Materi mikrotik MTCNA-05-2012.pdf

Sekian dari saya semoga bermanfaat. Terimakasih

WASALAMUALAIKUM WR.WB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar